Cara Meningkatkan Penghasilan Dari Youtube

Setelah bersusah payah membuat video dan menguploadnya di youtube ternyata penghasilan yang di dapatkan masih minim bahkan masih jauh dari harapan untuk bisa mendapatkan bayaran ( bayaran dari google adsense minimal $100 ). Nah dengan di buatnya artikel ini admin akan membeberkan informasi gratis bagaimana Cara Meningkatkan Penghasilan Dari Youtube yang bagi sebagian orang sangat sulit dan itu dapat di maklumi karena mereka belum tau atau malas untuk mencari tau.

Lalu sebenarnya apa sih permasalahannya ketika video yang kita uplaod sesuai dengan petunjuk yang telah ada tapi tetap saja kurang maksimal penghasilannya dan bahkan view atau pengunjung yang datang masih amat sedikit padahal kita telah menerapkan Seo Pada Video tersebut ?
Meningkatkankan Penghasilan
Banyak faktor yang mempengaruhi sebuah video itu dapat mendatangkan pengunjung atau tidak, baik itu faktor langsung maupun tidak langsung, adapun faktor faktor tersebut sebagai berikut:
  • Video yang di upload memiliki persaingan yang sangat tinggi
  • Video yang kita upload sudah basi alias informasinya sudah ketinggalan zaman.
  • Judul video yang kurang greget untuk memaksa orang melihat isinya contoh simpelnya kamu membuat video dengan judul cara memasak air nah coba bayangkan siapa juga yang mau lihat kalau judulnya begitu, 99,9% orang pandai memasak air jadi untuk membuat orang segera melihat video kita maka berikan judul yang menggoda seperti tips cara memasak air dengan HP ( pasti deh orang segera klik dan ingin melihat isinya )
  • Video mendapatkan dislike jauh lebih banyak dari likenya, hati hati kalau sudah demikian akrena bisa bisa video hilang dari peredaran dan celakanya bisa di hapus oleh pihat youtube bila ada beberapa pengunjung melaporkan video kalian. ( menandakan video tidak bermanfaat atau pornografi atau melanggar hak cipta, bisa juga video tidak relevan dengan isinya )
Setelah mengetahui faktor pnyebab kurangnya hasil dan view di video yang kita upload maka langkah yang perlu kalian lakukan adalah memperbaikinya dan juga meningkatkan promosi dari video tersebut. Adapun promosi yang bisa kalian lakukan untuk meningkatkan kunjungan di video dan secara otomatis meningkatkanpenghasilan adalah sebagai berikut:
  • Mengunjungi dan memberikan komentar pada video orang lain yang seniche dengan video kita menggunakan channel kita dan bila perlu sisipkan link video yang ingin di tingkatkan viewnya.
  • submit videomu di situs situs sosial atau situs video lainnya ( cara ini sama dengan meningkatkan pengunjung di blog bedanya hanya pada isi yang 1 video yang 1 lagi artikel )
  • Buat blog khusus yang isinya video mu dengan demikian akan semakin banyak link yang mensuport ke channel videomu,
  • Buat channel yang banyak ( sebaiknya maksimal 50 channel ) lalu di kaitkan di satu akun google adsense agar penghasilan masing masing channel terkumpul di satu akun adsense dan itu lebih cepat membantu cepatnya meraih pembayaran dari jerih payah kalian. Semakin banyak channel dan akun yang di buat maka akan semakin besar penghasilan kalian. ingat di dunia online ini antara kualitas dan kuantitas selalu saling bersaing dan sebaiknya kita pengguna memanfaatkan dua hal tersebut untuk mendapatkan penghasilan online.
Penghasilan Youtube

Nah itulah sedikit tips dari admin tentang Cara Meningkatkan Penghasilan Dari Youtube semoga saja kalian dapat mengerti dan silahkan tinggalkan komentar bila tidak memahami apa yang admin maksud dalam artikel ini, sampai jumpa lagi di artikel selanjutnya yang masih membahas tentang youtube yaitu Cara Mengatasi Pentung Youtube. Bila sudah memutuskan ingin memulai jangan pernah mundur karena halangan yang ada, jadikanlah halangan itu sebagai tingkatan yang perlu dan wajib kalian hadapi untuk mencapai puncak kejayaan, salam.